Hardware Komputer

Posted by Unknown on 5:05:00 PM with No comments

Kali ini ane ngabahas sama kaya yang di pertemuan ke 3, tp ini teorinya aja, klo yang di pertemuan 3 kan ada gambarnya dari setiap komponen kompter tersebut. nah kali ini nama bagian - bagiannya, fpengertian, dan fungsinya aja.
langsung aja, check it out

Harware Komputer
Apa itu harware, sebagian besar pasti udah tau apa hardware tapi ane tetep nulisnya soalnya memang begitu yang ane dapet.
Harware adalah perangkat yang secara fisik ada dan dapat dilihat serta dapat di pegang.

Secara fungsional dibedakan dalam 4 macam :
  1. Perangkat masukkan
  2. Perangkat Proses
  3. Perangkat Keluaran
  4. Perangkat Penyimpanan
Biasanya dilengkapi dengan hardware pendukung untuk multimedia dan jaringan, Semua perangkat saling terintegrasi antar bagian untuk melakukan komunikasi.

Komponen  hardware pada komputer PC diantaranya :
  1. Motherboard
  2. Processor
  3. Memori RAM
  4. Hardisk
  5. Disk Drive 
  6. Disket
  7. CD/DVD ROM- RW
  8. LAN Card
  9. VGA Card 
  10. Sound card
  11. PSU (Power Supply)
itu semua komponen - komponen yang ada di dalam CPU yang saling terintegrasi  supaya komputer tersebut bisa bekerja sebagaimana mestinya,
nah untuk komponen pendukung contohnya:
  1. Keyboard
  2. Mouse 
  3. Printer
  4. Monitor
  5. Scanner, dll
Komponen - komponen tersebut adanya di luar dari CPU itu sendiri tapi kalo ga ada komponen tersebut komputer tsb juga ga bisa di pakai kecuali printer dan scanner hanya sebagai hardware tambahan, jadi semua saling mendukung dan memiliki fungsi masing - masing.

1. Perangkat Input.

Perangkat input ada 2 golongan, Yaitu :
  • Perangkat input langsung yaitu yang dimasukkan langsung diproses oleh CPU tanpa melalui media lain.
  • Perangkat input tidak langsung yaitu input yang di masukkan tidak langsung diproses oleh CPU tetapi direkam dulu pada sebuah media penyimpanan luar(tape, disk, kartu)
 Contah perangkat input langsung :
  1.  Keyboard 
  2. Mouse
  3. Joystick
  4. dll
 Terminal ada 3 jenis yaitu:
  1. Non Intelegent terminal : alat input/output saja tidak dapat di program karena tidak memiliki pprosesor disebut Dumb terminal , contoh telepronter terminal.
  2. Smart terminal : memiliki prosessor dan memori sehingga dapat melakukan edit data yang telah dimasukkan, namun juga tidak dapat di program.
  3. Intelegent terminal (logic terminal) dapat diprogram oleh pemakai komputer, biasanya berupa komputer PC lengkap.
 2. Perangkat Output

Perangkat yang dipakai untuk menampilkan hasil proses seperti layar monitor, printer, flooter, display card dan speaker.
Terdapat 2 jenis perangkat output yaitu softcopy (monitor, audio) dan hardcopy (printer, plotter)


3. Perangkat Pemroses (CPU)

CPU merupakan otak dari sebuah komputer.
Memiliki 3 komponen, yaotu CU, ALU dan Register

Tugas dari CPU adalah melaksanankan seluruh proses operasi komputer. Terletak pada motherboard , yang juga tempat berbagai macam komponen lainnya, seperti Memori RAM, VGA card, dll

Fisik dari Mikroprosessor memiliki desain koneksi pada motherboard yang berbeda - beda yang berupa soket atau slot.
Jenis socket prosesor yang telah di produksi adalah :
  1. Socket 1 memiliki 169 pin beroperasi pada 5 volt (486)
  2. Socket 2 dengan 238 pin ( 486 dan pentium Overdrive)
  3. Socket 3 dengan 237pin
  4. Socket 4 dengan 273 pin (Pentium Overdrive)
  5. Socket 5 dengan 320 pin tegangan 3.3 Volt (Pentium 75)
  6. Socket 6 dengan 235pin (era pentium)
  7. Socket 7dengan 321 pin (intel pentium 2)
  8. Socket 8 dengan 387 pin tegangan 3.3 volt ( Pentium Pro)
  9. Socket 9 dengan 478 pin (intel pentium 3/4)
Merk Mikroprosesor yang terkenal antara lain :
  • Intel (tipe Pentium , Celeron, Xeon, core I series)
  • AMD (Atlhon, Duron, Phenom, dll)
  • Motorolla (Makintosh)
4. Perangkat Penyimpanan

Memori device sering disebut memori saja untuk penyimpanan data dalam komputer, Berdasarkan letak dibagi 2 yaitu:
1. Memori Internal
2. Memori Eksternal

Berdasarkan kekekalannya dibagi menjadi Temporary  Memory dan Permanent Memory.
Memori internal pada motherboard digunakan untuk menyimpan data sebelum di proses oleh CPU, semakin besar kapasitas memori maka semakin cepat kinerja dari komputer tersebut.
Contoh memori internal yaitu RAM (Random Acces Memory) dan ROM (Read Only Memory)
 Read Only Memory (ROM)
Menyimpan data yang sifatnya tetap atau permanen (nonvolatile)
Program hanya bisa dibaca oleh pengguna komputer, Data sudah terisi dan disediakan oleh pabrik perakitnya
isi data ROM biasanya program BIOS (Basic Input Output System) yang mengendalikan perpindahan data antara mikroprosesor ke komponen lain yang meliputi keyboard, monitor, printer, dsb.
BIOS juga mempunyai fungsi untuk self diagnostik memeriksa kondisi yang ada pada dirinya yang di sebut Power On Self Test (POST)